Gemajustisia.com – Ilmu pengetahuan tidak hanya didapatkan saat di dalam kelas saja, namun banyak hal di sekitar yang dapat menjadi ilmu dan merupakan bagian dari pendidikan. Salah satu cara untuk menempuh luasnya wawasan dan pemikiran adalah dengan melakukan kegiatan pertukaran pelajar, seperti Program Pertukaran Pelajar Internasional yang dilaksanakan oleh ALSA International Board yang dibuka di Universitas Andalas. Program Exchange ini menghadirkan dua mahasiswa yang berasal dari Thammasat University, Thailand, Petch dan Pim.
GemaJustisia.com-Komunitas Basilek Lidah (Kombad) Justisia Fakultas Hukum Universitas Andalas kembali melaksanakan Andalas Law Competition (ALCOM) yang ke-VII. Pembukaan ALCOM VII dilaksanakan di Gedung Serba Guna FHUA yang ditandai dengan penabuhan gendang oleh Wakil Dekan 1 FHUA, Dr. Nani Mulyati, S.H., M.Cl pada Senin (30/09/2024).
GemaJustisia.com-Pusat Studi Samudera Hindia Universitas Andalas mengadakan pengabdian dan penyuluhan disertai aksi bersih-bersih pesisir pantai dengan tema “Peningkatan Pengetahuan dan Kesadaran Masyarakat Pesisir untuk Mewujudkan Pembangunan Berkelanjutan Sumber Daya Kelautan Sesuai Prinsip Ekonomi Biru”. Kegiatan ini dilaksanakan di Kelurahan Parupuk Tabing, Kota Padang pada Jumat (27/9/2024).
GemaJustisia.com-Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Andalas (BEM FHUA) periode kepengurusan 2024-2025 telah dilantik hari Sabtu, 7 September 2024. Pelantikan tersebut disambut dengan semangat oleh sembilan puluh sembilan anggota kabinet. Acara yang berlangsung di Gedung Serba Guna (GSG) Fakultas Hukum tersebut dihadiri langsung oleh Dekan, Wakil Dekan II, dan Manajer Kemahasiswaan, Publikasi, dan Jurnal.
Gemajustisia.com- Suasana penuh semangat dan sedikit canggung menyelimuti udara Fakultas Hukum Universitas Andalas pasca kehadiran mahasiswa baru. Dari rasa antusiasme hingga tantangan serta adaptasi, tiga mahasiswa baru, Ivana Frimaysia, Nazwa Salsa Ardiani, dan Novita Sari, mengungkapkan pandangan mereka tentang kehidupan kampus dan sistem perkuliahan di Unand.
Gemajustisia.com-Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Andalas (BEM FHUA) melaksanakan pelantikan kepengurusan yang dihadiri langsung oleh Dekan Fakultas Hukum, Dr. Ferdi S.H, M.H beserta Wakil Dekan II, Dr. Hengki Andora, SH, LLM, dan juga Manajer Kemahasiswaan, Publikasi, dan Pengelola Jurnal, Dr. Edita Elda, SH, MH. Selain itu, perwakilan Unit Kegiatan Mahasiswa dan Himpunan Mahasiswa FHUA turut menghadiri acara tersebut. Pelantikan pengurus BEM FHUA dengan total 99 kabinet diselenggarakan di Gedung Serbaguna FHUA, Sabtu (07/09/2024).
GemaJustisia.com- Pengurus Unit Kegiatan Mahasiswa Justicia Sport Club (JSC) Fakultas Hukum Universitas Andalas periode 2024/2025 menggelar pelantikan yang dilaksanakan di Ruang Seminar Lt. 1 Gedung Tahir Fakultas Hukum Universitas Andalas pada Sabtu (7/9/2024) tepat pukul 08.00 WIB
GemaJustisia.com-Langgam TV mengadakan Diskusi Publik dengan tema “Mencari Pimpinan KPK: Kok Lai Ado”. Diskusi Publik ini diselenggarakan melalui live Youtube Langgam TV pada Selasa (09/07/2024).
GemaJustisia.com-Koalisi Masyarakat Sipil Sumatera Barat mengadakan Deklarasi "Sumatera Barat Melawan Politik Uang dan Politik Dinasti." Acara ini diselenggarakan di Ruang Seminar Tahir Foundation Building Lantai 2 Fakultas Hukum Universitas Andalas pada Jum’at (28/06/2024).